Rekomendasi Jack Canon Terbaik Versi Goshen

Salah satu atribut wajib yang biasanya ada dalam microphone adalah jack canon XLR atau biasa disebut dengan konektor. Pada dasarnya jack ini sangat berguna untuk menggabungkan antara mic dengan bagian kabel. Tujuannya agar nanti bisa meningkatkan suara saat digunakan. Jack canon ini ada banyak jenis, namun untuk mendapatkan yang terbaik berikut ada beberapa rekomendasi untuk Anda.

Rekomendasi Konektor XLR Terbaik untuk Menunjang Kegiatan serta Suara Anda Sehari-Hari

  1. Konektor XLR NC4FXX

Pada dasarnya ada banyak sekali jenis konektor yang bagus dan sangat di rekomendasikan untuk Anda, salah satunya adalah NC4FXX. Konektor yang satu ini terkenal sangat bagus serta mempunyai performa terbaik. Untuk bisa mendapatkan konektor yang satu ini, Anda bisa dengan mudah untuk mengunjungi store yang terpercaya yaitu goshen.co.id, dijamin produk original.

 

  1. Jack N34FXX-BAG

Rekomendasi yang kedua ada yang namanya N34FXX-BAG. Jenis jack yang satu ini dirancang dengan desain yang sangat bagus. Bahkan untuk desainnya juga tergolong unik untuk resistensi sebuah kontak yang jauh lebih rendah dengan resistensi yang tinggi. Sehingga tidak jarang banyak yang menggandrungi jack canon yang satu ini untuk kebutuhan harian.

Bagian female kontak bisa dimanfaatkan untuk penghalang solder, tujuannya adalah guna masuk ke bagian meeting area. Kerennya lagi, bagian ini juga telah di lengkapi dengan kontak  ground spring tambahan yang tujuannya untuk kontinuitas ground shell yang jauh lebih baik, serta masih banyak yang lainnya.

 

  1. Konektor XLR NC3MXX-B

Jenis yang ketiga ini didesain dengan memiliki tiga lubang untuk kabel konektor. Dimana untuk housing bakal terbuat dari metal, sedangkan untuk kotaknya gold. Konektor yang satu ini mempunyai banyak fitur baru yang akan sangat membantu bagi kegiatan harian dalam menggunakan konektor ini.

Bagian male yang ada dalam konektor ini menawarkan banyak sekali manfaat di dalamnya. Dimana untuk untuk proses penguncian bisa ditingkatkan tanpa harus menggunakan jendela. Kerennya lagi ia mempunyai diecast shell yang bisa dikatakan sangat kokoh , mampu ditingkatkan, dan pastinya sangat tahan lama.

 

  1. Konektor XLR NC3MXX-WT

Jenis yang ini masuk dalam series kedua. Dimana untuk konektor laki-laki atau bagian male menjadi bagian dari penerus dari seri X. Sehingga pada saat munculnya jenis jack canon NC3MXX-WT turun membuat masyarakat senang, sebab ia juga dilengkapi dengan berbagai fitur baru yang sangat berguna untuk melakukan integrasi kontak dengan sangat mudah.

Kesimpulannya, bahwa ada empat jenis konektor XLR yang saat ini banyak diminati oleh masyarakat demi memenuhi kebutuhan harian, terlebih jika ada event. Empat jenis konektor yang dimaksud antara lain XLR NC4FXX, Jack N34FXX-BAG, XLR NC3MXX-B , dan yang terakhir  sebagai generasi penerus seri X ada XLR NC3MXX-WT. Dimana pada dasarnya semua konektor tersebut bisa dikatakan sangat bagus.